Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2018

Apa itu wine??

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini, yaitu tentang apa itu wine??. B.Latar belakang  Karena pasti banyak yang belum mengetahui apa itu wine di linux. C.Maksud dan Tujuan  Untuk memahami wine D.Waktu yang di buthkan   20 menit E.Alat dan bahan Laptop dan koneksi jaringan F.Pembahasan Apa itu Wine?? Wine merupakan sebuah proyek yang bertujuan untuk membuat agar sistem operasi bertipe Unix (Unix-like) dan sistem X-Windows yang berjalan pada suatu komputer pribadi dapat menjalankan program yang khusus dibuat untuk Microsoft Windows. Alternatifnya, mereka yang ingin melakukan pemangkalan (porting) suatu aplikasi Windows ke sistem Unix-like dapat melakukan kompilasi melalui pustaka Wine dalam bentuk Winelib.[1] Nama "Wine" merupakan akronim dari Wine Is Not An Emulator (Wine bukanlah emulator) dan kadang disebut juga sebagai Windows Emulator. Walaupun nama ini juga muncul dalam bentuk

Pengertian dan Fungsi dari cpanel

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini,yaitu tentang cpanel. B.Latar belakang  Karena masih banyak yang belum mengetahui apa itu cpanel. C.Maksud dan Tujuan  Memahami cpanel D.Waktu yang di butuhkan  40 menit E.Alat dan bahan  Laptop dan koneksi internet F.Pembahasan       Sebelum anda menggunakan cPanel, Anda harus mengetahui pengertian cPanel terlebih dulu, apalagi kalau Anda masih baru di dunia web hosting. Pada umumnya, cPanel merupakan web hosting Linux yang menyertakan instalasi cPanel. Meskipun ada kelebihan dan kekurangannya, cPanel merupakan pilihan yang tepat jika Anda mencari control panel yang cepat dan andal. Berikut kelebihan cPanel dan kekurangannya: Kelebihan cPanel: -Mudah dipelajari -Mudah digunakan -Menghemat waktu dan uang -Telah melalui uji coba -Menawarkan software auto installer -Tersedia berbagai tutorial dan panduan online Kekurangan cPanel: -Fitur yang terlalu banyak hanya

Pengertian Slims dan fungsinya

A.Pendahuluan  Assalamu''alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini yaitu tentang pengertian slims dan fungsinya. B.Latar belakang  Karena masih banyak yang belum mengetahui apa itu Slims. C.Maksud dan Tujuan  Mengenal Slims. D.Waktu yang dii butuhkan  40 Menit. E.Alat dan bahan  Laptop dan Koneksi internet F.Pembahasan  Senayan, atau lengkapnya Senayan Library Management System (SLiMS), adalah perangkat lunak sistem manajemen perpustakaan (library management system) sumber terbuka yang dilisensikan di bawah GPL v3.     Aplikasi web yang dikembangkan oleh tim dari Pusat Informasi dan Humas Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia ini dibangun dengan menggunakan PHP, basis data MySQL, dan pengontrol versi Git. Di pertengahan tahun 2006. Waktu itu, para pengelola Perpustakaan Departemen Pendidikan Nasional di Jakarta tengah mengalami kebingungan dikarenakan program manajemen perpustakaan Alice habis masa pakainya.

Perbedaan Nextcloud dan Owncloud

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini yaitu tentang perbedaan nextcloud dan Owncloud. B.Latar belakang   Nextcloud dan Owncloud adalah sebuah software yang berfungsi untuk menyipan data secara online sama seperti dropbox, google drive. C.Maksud dan Tujuan  Untuk memahami perbedaan Nextcloud dan Ownlcloud. D.Waktu yang di butuhkan  40menit E.Alat dan bahan  Laptop dan Koneksi internet F.Pembahasan  Apa itu Nextcloud?          Nextcloud adalah client server software yang menyediakan layanan mirip Dropbox, Google Drive atau juga iCloud. Anda bisa mengumpulkan sejumlah file Anda untuk bisa diakses dengan internet, dari mana pun Anda berada dan kapanpun Anda mau. Tak hanya itu, Anda juga bisa membagikan file tersebut ke teman-teman atau relasi Anda. Hal ini kerap disederhanakan menjadi istilah Cloud Storage. Tapi secara teknis, layanan satu ini tak cuma bisa melakukan itu saja. Catatan:        

Mengenal Webmin

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini yaitu tentang webmin. B.Latar belakang   Karena banyak yang belum mengetahui tentang webmin. C.Maksud dan Tujuan  Untuk mengenal webmin D.Waktu yang di butuhkan  30 menit E.Alat dan bahan  Laptop dan koneksi internet F.Pembahasan Webmin adalah alat konfigurasi sistem berbasis web untuk sistem Like-Unix, meskipun versi terbaru juga dapat diinstal dan dijalankan pada Windows. Dengan itu, adalah mungkin untuk mengkonfigurasi internal sistem operasi, seperti pengguna, kuota disk, jasa atau file konfigurasi, serta memodifikasi dan mengontrol open source aplikasi, seperti Apache HTTP Server , PHP atau MySQL. Webmin terdiri dari web server sederhana dengan sejumlah program CGI yang langsung memperbarui file system /etc/inetd.conf dan /etc/passwd. Web server dan semua program CGI yang ditulis dalam Perl v.5, dan tidak menggunakan modul Perl non-standart. Gambaran

Apa itu Sudo??

A.Pendahuluan  ASsalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini, yaitu tentang apa itu sudo?. B.Latar belakang  sudo merupakan singkatan dari  substitute user do , namun seiring waktu sudo lebih sering dan sesuai disebut sebagai singkatan dari super user do. C.Maksud dan Tujuan  Untuk memhami sudo D.Waktu yang di butuhkan   20 menit E.Alat dan Bahan  Laptop dan Koneksi internet F.Pembahasan Apa Itu Sudo ? sudo sendiri merupakan sebuah singkatan, pada awalnya sudo merupakan singkatan dari substitute user do, namun seiring waktu sudo lebih sering dan sesuai disebut sebagai singkatan dari super user do. sudo dengan cara yang efektif dan aman mengizinkan sebuah user biasa untuk menjalankan sebuah program sebagai sebuah super user atau root. Penggunaan sudo untuk melakukan tindakan administratif yang bisa melakukan perubahan file sistem diyakini lebih aman dibandingkan dengan harus menggunakan user root secara langsung, kar

Mengenal BASH dan ZSH

A.Pendahuluan   Assalamu'alaikum wr wb Seperi biasa saya akan membahasa apa yang saya dapatkan hari ini yaitu tentang BASH dan ZSH. B.Latar belakang  Bash adalah singkatan dari Bourne Again SHell, versi baru dari Bourne Shell yang dikembangkan oleh Steve Bourne. Bash ini adalah shell yang paling umum digunakan pengguna Linux. Z shell (Zsh) adalah sebuah Unix shell yang dapat digunakan sebagai login shell yang interaktif dan sebagai penerjemah perintah yang kuat untuk shell scripting. Zsh adalah Bourne shell yang disempurnakan dengan sejumlah besar perbaikan, termasuk penambahan beberapa fitur dari Bash, ksh, dan tcsh C.Maksud dan Tujuan  Untuk memahami BASH dan ZSH D.Waktu yang di butuhkan  20 Menit E.Alat dan Bahan  Laptop dan koneksi internet F.Pembahasan Apa Itu BASH ? Bash adalah singkatan dari Bourne Again SHell, versi baru dari Bourne Shell yang dikembangkan oleh Steve Bourne. Bash ini adalah shell yang paling umum digunakan pengguna Linux. Shell adalah

Mengenal apa itu FreeBSD

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini, yaitu tentang apa itu freeBSD. B.Latar belakang  Karena masih banyak orang yang belum mengenal freeBSD C.Maksud dan Tujuan  memahami apa itu freeBSD D.Waktu yang di butuhkan 30 menit E.Alat dan Bahan Laptop dan koneksi internet F.Pembahasan  Apa Itu FreeBSD ? FreeBSD adalah sebuah sistem operasi bertipe Unix bebas yang diturunkan dari UNIX AT&T lewat cabang Berkeley Software Distribution (BSD) yaitu sistem operasi 386BSD dan 4.4BSD-Lite, meskipun pada awalnya FreeBSD rilis 1.0 diturunkan dari sistem operasi 386BSD dan 4.3BSD-Lite. FreeBSD merupakan turunan dari Berkeley UNIX. Akan tetapi, FreeBSD tidak bisa dipanggil sebagai Unix. FreeBSD dirilis dengan berbagai lisensi perangkat lunak terbuka. Kode kernel dan mayoritas kode yang baru ditulis dirilis dengan lisensi BSD yang memperbolehkan semua orang untuk memakai dan mendistribusikan FreeBSD sesuai ke

fungsi dan perbedaan HTTP dan HTTPS

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb  Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini yautu perbedaan antar HTTP dan HTTPS. B.Latar belakang  Masih banyak yang belum tau perbedaan antara http dan https. C.Maksud dan Tujuan  Untuk memahami perbedaan http dan https. D.WAktu yang di butuhkan  30 Menit E.Alat dan Bahan  Laptop dan koneksi internet F.Pembahasan     HTTP       Hypertext Transfer Protocol (HTTP) adalah sebuah protokol jaringan lapisan aplikasi yang digunakan untuk sistem informasi terdistribusi, kolaboratif, dan menggunakan hipermedia. Penggunaannya banyak pada pengambilan sumber daya yang saling terhubung dengan tautan, yang disebut dengan dokumen hiperteks, yang kemudian membentuk World Wide Web pada tahun 1990 oleh fisikawan Inggris, Tim Berners-Lee. Hingga kini, ada dua versi mayor dari protokol HTTP, yakni HTTP/1.0 yang menggunakan koneksi terpisah untuk setiap dokumen, dan HTTP/1.1 yang dapat menggunakan koneksi yang sama u

Apa itu CMS Drupal??

A.Pendahuluan  Assalam'alaikum wr wb  Seperti biasa saya akan meenjelaskan tentang apa yang saya dapatkan hari ini yaitu tentang apa itu CMS Drupal. B.Latar Belakang  cms merupakan suatu aplikasi program yang bisa diunduh langsung dari google, cms ini itu untuk mempermudah saat kita mau buat website, biasanya kan kalau kita mau buat website itu kan pasti kodingan atau ngak ambil template dari google. dan sekarang saya mau menunjukkan aplikasi ini yang bernama cms .pada kali ini saya akan menjelaskan cms drupal, saya suka drupal karena desain yang simple dan mengopreknya juga gak ribet, desainnya asik. C.Maksud dan Tujuan  Mengenal Cms drupal D.Waktu yang di butuhkan  10 menit E.Pembahasan       Drupal adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen konten yang bebas dan terbuka yang di distribusikan di bawah lisensi GPL, pengembangan dan perawatannya dilakukan oleh ribuan komunitas pengguna dan pengembang di seluruh dunia. Dibuat dengan bahasa pemrograman PHP, Drupa

Membuat server HTTP pada jaringan di Cisco packettracer

A.Pendahuluan  Assalamu'alaikum wr wb Seperti biasa saya akan membahas apa yang saya dapatkan hari ini yaitu tentang konfigurasi membuat server http pada jaringan di Cisco packettracer. B.Latar belakang  Pasti temen temen tahu apa itu http, nah kali ini saya akan membuat konfigurasi di servernya. C.Maksud dan Tujuan  Memahami konfigurasinya di Cisco Packettracer. D.Waktu yang di butuhkan   5 Menit E.Alat dan Bahan  Laptop, ebook Cisco dan packettracer. F.Pembahasan   OK langsung saja kita ke konfigurasinya Saya udah menyiapkan topologi sederhananya, dengan pc 1 dan server 1. dengan ip pc1 = 192.168.10.2/24 server1 = 192.168.1/24 Pertama kita masukan ip ke pc, dengan cara klik pcnya lalu pilh desktop lalu pilih ip configuration, lalu masukan ipnya dalam menu ip configuration  OK kalo sudah memasukan ip pada pc, selanjutnya kita akan mengkonfigurasi servernya Pertama kita masukan ip servernya terleih dahulu, caranya sama dengan cara memasukan

Cara Upload File ke Server Lewat Filezilla

ASSALAMU'ALAIKUM WR WB A.Pendahuluan  Kemabali lagi di blog saya,seperti biasa saya akan sharing tentang apa yang saya dapat hari ini,sebelumnya saya berterimakasih kepada pengunjung yang telah membaca artikel saya,dan kali ini saya akan membahas tentang cara meng upload file ke server lewat Filezilla. B.Latarbelakang  Apa teman" tau aplikasi untuk transfer file ke server??jika tidak saya akan membahas salahsatunya yaitu Filezilla C.Tujuan  Mempermudah transfer file ke server D.Pembahasan  Filezilla adalah sebuah perangkat lunak yang berfungsi untuk transfer file.Dengan filezilla ini dapat memudahkan kita untuk upload file ke server, berikut adalah cara" nya  *di Host masukan IP server, masukan username dan passwordnya dan masukan portnya setelah itu klik Quickconnect *Jika sudah connect nanti akan seperti gambar di bawah ini *Lalu pilih folder yang ingin di upload,lalu klik kanan,lalu upload nahh gambar di bawah ini membuktikan bahwa file

Cara Install FTP di Debian Server

ASSALAMU'ALAIKUM WR WB APendahuluan  Kembali lagi di blog saya,seperti biasa saya akan sharing tentang apa yang saya dapat hari ini,sebelumnya saya berterimakasih kepada para pengunjung yang telah membaca artikel saya.Kali ini saya akan membahas tentang cara install FTP di debian Server. B.Latarbelakang  Apakah teman tean pernah melakukan share file??patinya pernah, tapi kebanyakan teman teman memakai flasdisk.Apa teman" tau ada perangkat lunak yang bisa share file melalui jaringan???naah saya sekarang akan membahas tentang itu. C.Tujuan  Agar bisa transfer file melalui jaringan D.Pembahasan  Yang akan saya bahas hari ini adalah FTP, apa itu FTP???? FTP (File Transfer Protokol)adalah perangkat lunak yang berfungsi unruk transfer file,atau bertukar file. FTP juga sering di gunakan untuk mendownload file dari server atau mengupload fie ke sebuah server.   Sebenarnya ada dua ftp yang sering di gunakan di Debian Server yaitu ProFTPD dan Vsftpd, dan kali

Cara Menginstall Phpmyadmin di Debian Server

ASSALAMU'ALAIKUM WR WB A.Pendahuluan  Allhamdulillah kembali lagi dengan saya Rifqi Priyadi,seperti biasa saya akan share tentang apa yang saya dapatkan hari ini, sebelumnya saya berterimakasih kepada pengunjung yang membaca artikel saya.Dan kali ini saya akan membahas cara menginstall phppmyadmin di debian server. B.Latarbelakang  Karena mysql menggunakan CLI jadi saya menginstall phpmyadmin untuk mempermudah mengatur database nya,karena phpmyadmin menggunakan GUI. C.Tujuan  Untuk mempermudah mengatur database D.Hasil yang di dapatkan tahu apa itu phpmyadmin dan cara menginstallnya E.Alat dan bahan Laptop, koneksi dan debian yang sudah di install di virtualbox F.pembahasan  Phpmyadmin adalah sebuah software yang di buat untuk mempermudah mengatur database,phpmyadmin ini dibuat dengan bahasa pemograman yang di gunakan untuk menangani administrasi MySQL. Berikut adalah cara mengistall phpmyadmin *Pertama masukan perintah #apt-get install